Menu

Mode Gelap
Penerimaan Bantuan Beasiswa di Desa Balantang, Puluhan Siswa Berprestasi Terbantu Dalam Rangka Menyambut Bulan Suci Ramadhan, Pemdes Wewangriu Gelar Jumsih Pembukaan Turnamen Mini Soccer ALR Cup 3 Meriahkan Desa Balantang Peningkatan Kapasitas Masyarakat Desa Balantang dalam pemanfaatan minyak jelantah menjadi lilin dan sabun Pemerintah Desa Gelar Sosialisasi dan Bimtek Pemutakhiran SDGs Desa untuk Meningkatkan Pembangunan Berkelanjutan HIPSAL Menjadi Wadah Pemuda Di Salu Paremang

Sosial

Dalam Rangka Menyambut Bulan Suci Ramadhan, Pemdes Wewangriu Gelar Jumsih

badge-check


					Dalam Rangka Menyambut Bulan Suci Ramadhan, Pemdes Wewangriu Gelar Jumsih Perbesar

Klikrakyat.com.Luwu Timur, pemerintah Desa dan Masyarakat Desa Wewangriu, menggelar kegiatan Jumat Bersih dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H di Lingkungan Desa Wewangriu, Kecamatan Malili, Jumat ( 28/2/25 ).

 

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kebersihan lingkungan sekaligus mempererat tali persaudaraan antar Masyarakat.

 

Sekertaris Desa Wewangriu, Mahmuddin, mengatakan bahwa kegiatan Jumat Bersih selain program mingguan yang rutin dilakukan dan juga rangka menyambut bulan suci Ramadhan.

 

“Insha Allah, Kegiatan ini sangat penting untuk menjaga kebersihan lingkungan dan meningkatkan kesadaran warga akan pentingnya menjaga kebersihan untuk kesehatan bersama serta berkahnya juga kita dapat,” ujarnya.

Mammu sapaan akrabnya juga Menambahkan bahwa Kegiatan Jumat Bersih di Desa Wewangriu mendapat apresiasi dari berbagai pihak, termasuk pemerintah setempat. Diharapkan kegiatan ini bisa menjadi contoh bagi desa-desa lainnya untuk aktif menjaga kebersihan dan memperhatikan kelestarian lingkungan.

” Dengan semangat gotong royong, masyarakat Desa Wewangriu berharap bahwa lingkungan yang bersih dan sehat dapat menciptakan suasana yang nyaman dan meningkatkan kualitas hidup bersama”. Tutupnya.

Lap (Asr).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Peduli Pendidikan, Komunitas PSS Gelar Ekspedisi Sawerigading Jilid II di Sekolah Terpencil

20 Januari 2025 - 06:41 WITA

Lagi, HIPSAL gotong-royong bersihkan TPU di Desa Salu Paremang

12 Januari 2025 - 23:12 WITA

Trending di Sosial